Sukses

Manfaatkan Teknologi AI, 7 Potret Sajian Makanan Diubah Jadi Animasi Ini Curi Perhatian

Hasil fotonya membuat makanan menjadi lebih menarik.

Liputan6.com, Jakarta Penyajian makanan yang menarik akan memberikan sebuah kesenangan tersendiri bagi seseorang yang akan menyantapnya. Pasalnya dalam penyajian atau plating makanan dapat memanjakan mata dengan visual yang didapatkan.

Terlebih, karakteristik dari makanan yang berbeda juga bisa menggugah selera hingga membangkitkan perasaan sentimental terhadap sebuah makanan. Bukan hanya secara langsung, namun penyajian makanan dalam sebuah animasi juga tak jarang menggugah selera makan yang menontonnya.

Kini, dengan adanya teknologi AI saat ini, seseorang bisa mengubah potret sajian makanan menjadi makanan bak dalam sebuah animasi. Tak sedikit pula potret makanan versi animasi justru lebih menggoda dibandingkan aslinya.

Enggak percaya? Dilansir Liputan6.com dari Boredpanda, berikut ini beberapa potret sajian makanan yang diubah menjadi animas dan tampak menggugah selera, Senin (1/5/2023).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 8 halaman

1. Versi animasi dari kue ini tampak menggoda ya.

3 dari 8 halaman

2. Tak sedikit pula sajian makanan yang diubah dalam animasi menjadi lebih menggugah selera.

4 dari 8 halaman

3. Banyak juga netizen yang turut memanfaatkan teknologi AI satu ini.

5 dari 8 halaman

4. Foto-foto ini pun viral di media sosial.

6 dari 8 halaman

5. Beberapa hasil foto sajian makanan ini juga terlihat lebih kompleks.

7 dari 8 halaman

6. Kalau menurutmu lebih menarik yang mana?

8 dari 8 halaman

7. Tertarik untuk mencobanya?

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.