Tech News 29 Sep 2023 12:00 Peretas Tiongkok yang menerobos platform email Microsoft (MSFT.O) berhasil mencuri 60.000 email dari 10 akun Departemen Luar Negeri Amerika Serikat, hal ini memperburuk hubungan yang sudah tegang antara kedua negara, karena dikabarkan, Beijing telah membantah tuduhan tersebut.
Internet 29 Sep 2023 11:36 Petualangan Sherina 2 mendapatkan tanggapan antusias dari warganet, mereka yang pernah menonton Petualangan Sherina saat kecil bernostalgia dengan film musikal yang diperankan Sherina Munaf dan Derby Romero ini.
Tech News 29 Sep 2023 11:30 Penampilannya Putri Ariani di babak Finals AGT yang kemudian diunggah di YouTube sukses bertengger di posisi 1 Trending YouTube Indonesia untuk seluruh kategori.
Meta secara resmi meluncurkan headset mixed reality terbaru mereka, Meta Quest 3, dalam acara Meta Connect 2023.
Resident Evil: Village sudah mendapatkan jadwal rilis di iPhone 15 Pro dan iPhone 15 Pro Max, serta sejumlah perangkat iPad Apple.
Meta mengumumkan beberapa fitur AI baru untuk platform-platform mereka, salah satunya untuk jejaring sosial Instagram.
Twitter atau kini disebut dengan X, menonaktifkan fitur yang memungkinkan pengguna melaporkan misinformasi tentang Pemilu.
Meta merilis fitur baru Facebook, yang memungkinkan satu akun punya hingga lima profil tambahan untuk tujuan dan minat yang berbeda-beda.
Tech News 29 Sep 2023 06:30 Berdasarkan data Blind, Google dan Meta berada di posisi teratas perusahaan yang memberikan gaji terbesar kepada insinyur software mereka.
Setelah satu dekade, akhirnya Apple menambahkan nada dering baru pada iOS 17 yang baru saja digulirkan untuk para pengguna.