FOTO: Mengintip Keindahan Sungai Terpendek Dunia yang Ada di Sulawesi

Sungai Tamborasi merupakan sungai terpendek dunia yang terletak di Desa Tamborasi, Kecamatan Wolo, Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara.

oleh Johan Fatzry diperbarui 17 Okt 2019, 09:00 WIB
Mengintip Keindahan Sungai Terpendek Dunia yang Ada di Sulawesi
Sungai Tamborasi merupakan sungai terpendek dunia yang terletak di Desa Tamborasi, Kecamatan Wolo, Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara.
Seorang anak bermain di Sungai Tamborasi di Desa Tamborasi, Kecamatan Wolo, Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara (16/10/2019). Sungai Tamborasi ini merupakan sungai terpendek di dunia. (Liputan6.com/Nurseffi Dwi Wahyuni)
Suasana Sungai Tamborasi di Desa Tamborasi, Kecamatan Wolo, Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara (16/10/2019). Panjang Sungai Tamborasi hanya 20 meter, dengan lebar 15 meter. Hulu sungai sangat berdekatan dengan hilir yang bermuara ke Pantai Tamborasi. (Liputan6.com/Nurseffi Dwi Wahyuni)
Sejumlah pengunjung bermain di Sungai Tamborasi di Desa Tamborasi, Kecamatan Wolo, Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara (16/10/2019). Air Sungai Tamborasi berwarna biru dengan rasa tawar dan segar. (Liputan6.com/Nurseffi Dwi Wahyuni)
Pengunjung bermain di Sungai Tamborasi di Desa Tamborasi, Kecamatan Wolo, Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara (16/10/2019). Biaya masuk ke Sungai Tamborasi sekitar Rp 5.000 per orang. PLN turut membantu dalam pengembangan wisata di kawasan ini. (Liputan6.com/Nurseffi Dwi Wahyuni)
Sebuah kapal terlihat di Sungai Tamborasi di Desa Tamborasi, Kecamatan Wolo, Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara (16/10/2019). Sungai Tamborasi ini merupakan sungai terpendek di dunia. (Liputan6.com/Nurseffi Dwi Wahyuni)
Suasana Sungai Tamborasi di Desa Tamborasi, Kecamatan Wolo, Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara (16/10/2019). Panjang Sungai Tamborasi hanya 20 meter, dengan lebar 15 meter. Hulu sungai sangat berdekatan dengan hilir yang bermuara ke Pantai Tamborasi. (Liputan6.com/Nurseffi Dwi Wahyuni)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya