Mau Cepat Kaya Raya? Pilih 7 Jurusan Ini Saat Kuliah

Analisis yang dilakukan oleh perusahaan rekrutmen Aaron Wallis mengungkap ada beberapa jurusan kuliah yang mampu mencetak banyak orang kaya.

oleh Vina A Muliana diperbarui 22 Sep 2017, 05:30 WIB
ilustrasi anak kuliah (Foto: Career Realism)

Liputan6.com, New York - Hasil survei yang dirilis majalah Forbes pada 2017 menunjukkan semakin banyak orang terkaya di dunia. Kini, jumlah miliarder dunia mencetak rekor terbaru ke angka 2.043 orang. Angka ini meningkat 233 orang dari tahun sebelumnya.

Jika Anda punya keinginan besar untuk bergabung dalam jajaran orang terkaya dunia tersebut, memilih jurusan yang tepat saat kuliah bisa menjadi langkah awal. Analisis yang dilakukan oleh perusahaan rekrutmen Aaron Wallis mengungkap, ada beberapa jurusan kuliah yang mampu mencetak miliarder dalam jumlah banyak.

Analisis ini dihasilkan dari wawancara bersama 100 orang terkaya dunia. 75 persen diantaranya memiliki pendidikan terakhir setingkat universitas.

Berikut tujuh jurusan kuliah yang bisa diambil apabila Anda ingin cepat kaya seperti dilansir dari Businessreviewusa, Jumat (22/9/2017):

7. Politik
Jumlah orang terkaya dunia yang belajar jurusan ini: 2 orang

Suasana saat Presiden AS, Barack Obama menyampaikan pidato kenegaraan tahunan, State of the Union (SOTU) di hadapan parlemen, Washington, Selasa (12/1). Ini merupakan pidato SOTU terakhir Obama setelah menjabat selama dua periode. (REUTERS/Jim Bourg)

6. Filosofi
Jumlah orang terkaya dunia yang belajar jurusan ini: 2 orang

Sejarawan dan Profesor di Universitas Harvard, Dr. Joyce E. Chaplin (VOA)

 

 

2 dari 3 halaman

Selanjutnya

5. Ilmu Komputer
Jumlah orang terkaya dunia yang belajar jurusan ini: 4 orang

Miliarder Bill Gates saat masih muda (foto: business insider)

4. Hukum
Jumlah orang terkaya dunia yang belajar jurusan ini: 6 orang

Hakim MK, I Dewa Gede Palguna (tengah) memimpin sidang perdana permohonan uji materi UU Nomor 7 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Pemilu di Mahkamah Kontitusi, Jakarta, Selasa (5/9). Sidang membacakan nota pendahuluan. (Liputan6.com/Helmi Fithriansyah)

 

3 dari 3 halaman

Selanjutnya

3. Keuangan dan Ekonomi
Jumlah orang terkaya dunia yang belajar jurusan ini: 11 orang

5 Nasihat Warren Buffett Agar Tak Gagal saat Berinvestasi | via: stockmarketdouble.blogspot.com

2. Bisnis
Jumlah orang terkaya dunia yang belajar jurusan ini: 16 orang

Peserta merapikan produk saat pemeran bertajuk Karya Kreatif Indonesia di Jakarta, Jumat (26/8). Pameran tersebut diselenggarakan dalam rangka mempromosikan produk Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dari seluruh Indonesia. (Liputan6.com/Immanuel Antonius)

1. Teknik
Jumlah orang terkaya dunia yang belajar jurusan ini: 22 orang

Mark Zuckerberg saat masih anak-anak sudah akrab dengan komputer (Sumber: Business Insider)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya