Sukses

VIDEO: Tol Cipularang Purwakarta Alami Kemacetan Jelang Libur Nyepi dan Awal Ramadan

Liputan6.com, Jakarta Jelang libur Hari Raya Nyepi dan mendekati awal Ramadan, arus kendaraan di ruas Tol Cipularang Purwakarta dari arah Jakarta menuju Bandung Selasa malam, macet panjang. Selain peningkatan volume kendaraan ke arah Bandung, kemacetan juga disebabkan aktivitas perbaikan jalan, di lajur kiri.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.