Sukses

Potret Keseharian 6 Anak Artis yang Sekolah di Luar Negeri, Gaya Hidup Sederhana

Kerja jadi kasir hingga tukang cuci piring, gaya hidup sederhana dari sejumlah anak artis di luar negeri ini curi perhatian warganet.

Liputan6.com, Jakarta Bekerja di industri hiburan tak melulu membuat para seleb ingin anaknya terjun ke bidang yang sama, namun mereka justru mendukung penuh mimpi sang anak untuk berkuliah. Bahkan tak sedikit dari mereka yang berujung menyekolahkan anak di luar negeri. Meskipun terasa berat, tetapi jika melihat anak-anak bisa tumbuh mandiri di negeri orang, tentu menjadi kebanggaan tersendiri.

Umumnya anak artis memang ada yang memilih untuk menunda pendidikan mereka, demi berjalannya karier yang sudah ditempuh. Tapi ada juga yang lebih mementingkan pendidikannya dan meninggalkan dunia keartisan. Jarang muncul di televisi membuat para fans penasaran dengan gaya hidup mereka sebagai mahasiswa di luar negeri.

Berikut ini potret keseharian 6 anak artis sekolah di luar negeri yang Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, Rabu (12/7/2023). 

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Masih kuliah di Kanada, Shawn Adrian anak sulung Andi Soraya isi waktu luang jadi kasir toko sepatu

3 dari 7 halaman

2. Diego dan Lionel anak Donna Agnesia dan Darius Sinathrya serius belajar sepak bola, hidup sederhana dan berbaur di Prancis

4 dari 7 halaman

3. Tinggalkan dunia entertainment sesaat demi pendidikan, Amanda Caesa plesir keliling kota sambil menyalurkan hobi fotografi

5 dari 7 halaman

4. Lanjutkan studi di Australia, Yuni Shara bersama mantan suami antar sang putra dengan penuh haru

6 dari 7 halaman

5. Putri Armand Maulana dan Dewi Gita punya penghasilan tambahan sebagai freelance ilustrator, bikin bangga

7 dari 7 halaman

6. Bikin heboh karena kerja sebagai tukang cuci piring, Cinta Kuya ingin mandiri dan mencari tambahan uang jajan sendiri

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.