9 Tulisan Kocak di Belakang Motor saat Bawa Barang Ini Bikin Geleng Kepala

Tulisan-tulisan yang dibuat sering bikin gagal fokus.

oleh Novita Ayuningtyas diperbarui 13 Mei 2024, 18:30 WIB
Tulisan di belakang motor (Sumber:X/tanyakanrl/Instagram/rama_kurir)

Liputan6.com, Jakarta Adanya gambar ataupun tulisan di belakang truk mungkin sudah sering dilihat. Bahkan, tak jarang pula tulisan-tulisan di truk tersebut cenderung nyeleneh hingga menghibur pengguna jalan lainnya.

Namun, bukan hanya di truk saja. Beberapa tulisan-tulisan nyeleneh rupanya bisa dijumpai di kendaraan roda dua. Biasanya, tulisan-tulisan di kendaraan roda dua akan terpasang saat sang pengendara tengah membawa barang bawaan cukup banyak seperti kurir.

Tak sedikit pula tulisan-tulisan di belakang motor tersebut tampak nyeleneh hingga bikin geleng kepala. Bahkan, banyak netizen yang mengunggahnya di media sosial dan menjadi viral.

Enggak percaya? Dirangkum Liputan6.com dari berbagai sumber, berikut ini beberapa potret tulisan kocak di belakang motor saat bawa barang yang bikin geleng kepala, Senin (13/5/2024).

2 dari 10 halaman

1. Jaga-jaga takut kopernya dipertanyakan ya.

Tulisan di belakang motor (Sumber:X/tanyakanrl)
3 dari 10 halaman

2. Siapa nih yang hatinya mudah rapuh?

Tulisan di belakang motor (Sumber:X/ananddddaaa)
4 dari 10 halaman

3. Makin banyak paket, semaki banyak pendapatan ya.

Tulisan di belakang motor (Sumber:X/txtdrikurir)
5 dari 10 halaman

4. Sudah berasa bawa truk gandeng nih tulisannya.

Tulisan di belakang motor (Sumber:Instagram/kohar_saripulloh)
6 dari 10 halaman

5. Calon mantunya kenapa jadi boneka Doraemon?

Tulisan di belakang motor (Sumber:X/txtdrikurir)
7 dari 10 halaman

6. Ada-ada saja memang kehidupan ya.

Tulisan di belakang motor (Sumber:X/txtdrikurir)
8 dari 10 halaman

7. Menghindari tuduhan ya.

Tulisan di belakang motor (Sumber:Instagram/rama_kurir)
9 dari 10 halaman

8. Cuma ada kerupuk saja nih, calon mantu belum bertemu.

Tulisan di belakang motor (Sumber:X/wins_1000)
10 dari 10 halaman

9. Kalau sudah nyaman nanti repot.

Tulisan di belakang motor (Sumber:X/dltmdn__)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya