Hiruk Pikuk Pedagang Kembang Api untuk Malam Tahun Baru di Pasar Asemka

Menjelang perayaan tahun baru 2024, pedagang kembang api mulai ramai memadati area Pasar Asemka.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 26 Des 2023, 19:00 WIB
Pedagang kembang api pasar Asemka
Menjelang perayaan tahun baru 2024, pedagang kembang api mulai ramai memadati area Pasar Asemka.
Pedagang melayani pembeli kembang api di Pasar Asemka, Jakarta, Selasa (26/12/2023). (merdeka.com/Imam Buhori)
Menjelang perayaan tahun baru 2024, pedagang kembang api mulai menjamur di kawasan tersebut. (merdeka.com/Imam Buhori)
Sejak pekan ini hingga menuju masa Nataru, sudah banyak berjejer pedagang kembang api. (merdeka.com/Imam Buhori)
Menurut pedagang setempat, penjualan kembang api mulai ramai H-3 dan H-2 malam Tahun Baru 2024. (merdeka.com/Imam Buhori)
Harga kembang api dijual Rp 150 ribu hingga jutaan rupiah tergantung jenis, warna, serta modelnya. (merdeka.com/Imam Buhori)
Ragam kembang api model kupu-kupu, gasing, air mancur, korek, mercon banting, dan lain-lain tersedia di lapak. (merdeka.com/Imam Buhori)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya