Liputan6.com, Jakarta Komplek lapak pemulung di kawasan Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Sabtu siang, ludes terbakar. Diduga kebakaran dipicu hubungan pendek arus listrik pada bangunan lapak.
* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.