Sukses

6 Bentuk Ban Kendaraan Bocor Ini Kocak, Bikin Pengendara Elus Dada

Momen apes ban kendaraan bocor ini bikin kesabaran pengendara jadi berlipat.

Liputan6.com, Jakarta Kejadian ban kendaraan bocor ketika di jalan pasti bikin elus dada. Salah satu penyebab dari ban kendaraan bocor adalah tertusuk paku atau benda tajam lainnya, apalagi ketika ban dalam dan luarnya sudah sangat tipis.

Bocor di tengah jalan, pengendara pun harus segera mencari tukang tambal ban terdekat. Biasanya pengendara akan memaksakan mengendarai kendaraan yang bannya sudah bocor karena cukup jauh jika harus mendorong kendaraan ke tempat tambal ban.

Gara-gara dipaksakan, ban kendaraan tambah kempes dan bentuknya jadi tidak bulat sempurna. Mulai dari bentuk kotak saking sudah kempesnya sampai ban dalam berbentuk seperti balon yang siap meletus.

Bentuk ban kendaraan bocor yang absurd ini sukses bikin ngakak dan elus dada di waktu bersamaan. Saking nyelenehnya, penampakan bentuk ban kendaraan bocor ini pun diunggah di media sosial.

Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang bentuk ban kendaraan bocor yang kocak sekaligus bikin elus dada, Selasa (23/5/2023).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Tinggal tunggu meletus aja kalau bentuknya udah kaya balon gini.

3 dari 7 halaman

2. Ini kira-kira ban motornya kejedug apa ya sampai benjol besar gini.

4 dari 7 halaman

3. Saking udah kempes banget, ban mobilnya berubah bentuk jadi kotak.

5 dari 7 halaman

4. Dari bannya saja keliatan motornya enggak pernah dirawat, enggak heran bannya sampai benjol besar gitu.

6 dari 7 halaman

5. Ibarat luka di anggota tubuh, ban motor bocor ini ditambal pakai hansaplast.

7 dari 7 halaman

6. Tinggal tunggu waktu aja ban motor ini menyerah tanpa syarat karena udah kebanyakan tambalan.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.