Sukses

Anak Usaha PT Angkasa Pura I Kembali Buka Lowongan Kerja, Berminat?

PT Angkasa Pura Supports membuka lowongan kerja dengan menyediakan sembilan posisi sekaligus. Pendaftaran lowongan kerja dibuka hingga 6 dan bahkan 30 April 2018.

Liputan6.com, Jakarta - Sedang mencari pekerjaan? Salah satu anak perusahaan PT Angkasa Pura I (Persero) yang bergerak di bidang penyediaan barang dan/jasa secara umum, yaitu PT Angkasa Pura Supports kembali membuka lowongan kerja.

Kali ini, PT Angkasa Pura Supports membuka lowongan kerja dengan menyediakan sembilan posisi sekaligus. Pendaftaran lowongan kerja dibuka hingga 6 dan bahkan 30 April 2018.

PT Angkasa Pura Support merupakan perusahaan yang bergerak di bidang usaha trading, service, dan penyedia jasa tenaga kerja yang dibutuhkan perusahaan secara umum dan perusahaan induk pada khususnya. PT Angkasa Pura Support berkantor pusat di Jakarta dan telah memiliki cabang di 13 cabang di mana Angkasa Pura I beroperasi.

Melansir laman resmi PT Angkasa Pura Support, Kamis (5/4/2018), berikut posisi yang disediakan, persyaratan bagi pelamar, persyaratan berkas lamaran, dan tata cara pendaftaran lowongan kerja tersebut:

1. Human Resource Officer (Kode: 00006-PC015-HO)

Tutup Pendaftaran: 6 April 2018

Persyaratan:

1. Berjenis kelamin pria/wanita;

2. Berusia 22-30 tahun;

3. Mampu mengoperasikan komputer (menguasai MS Office);

4. Handling Payroll;

5. Handling Income tax PPH 21;

6. Handling Payroll Journal;

7. Sehat jasmani dan rohani;

8. Pendidikan minimal D3;

9. Memiliki pengalaman minimal 1 tahun.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 10 halaman

Persyaratan Berkas Lamaran

- Daftar riwayat hidup (CV)

- Fotocopy KTP

- Pas Foto 4x6 (1 Lembar)

- Fotocopy ijazah dan transkrip/SKHU.

Tata Cara Pendaftaran:

Jika Anda tertarik dan memenuhi persyaratan perusahaan, silakan segera melakukan pendaftaran secara online di sini 

Ingat, pendaftaran lowongan kerja hanya dibuka hingga 6 April 2018.

2. Technician - Semarang (Kode: 00014-PC441-SRG)

Tutup Pendaftaran: 29 April 2018

Persyaratan:

1. Berjenis kelamin laki-laki;

2. Berusia 20-35 tahun;

3. Sehat jasmani dengan melampirkan surat keterangan sehat dari Dokter;

4. Berkelakuan baik dengan melampirkan SKCK yang masih aktif;

5. Pendidikan minimal SMK atau sederajat;

6. Berpengalaman di bidang pendingin (chiller);

7. Bersertifikat lebih diutamakan;

8. Siap bekerja dengan sistem shift;

9. Mampu bekerja di bawah tekanan.

3 dari 10 halaman

Persyaratan Berkas Lamaran

- Daftar riwayat hidup (CV)

- Fotocopy KTP

- Pas Foto 4x6 (1 Lembar)

- Fotocopy ijazah dan transkrip/SKHU.

Tata Cara Pendaftaran:

Jika Anda tertarik dan memenuhi persyaratan perusahaan, silakan segera melakukan pendaftaran secara online di sini 

Ingat, pendaftaran lowongan kerja hanya dibuka hingga 29 April 2018.

3. Technician - Semarang (Kode: 00015-PC441-SRG)

Tutup Pendaftaran: 29 April 2018

Persyaratan:

1. Berjenis kelamin laki-laki;

2. Berusia 20-35 tahun;

3. Sehat jasmani dengan melampirkan surat keterangan sehat dari Dokter;

4. Berkelakuan baik dengan melampirkan SKCK yang masih aktif;

5. Pendidikan minimal SMK atau sederajat;

6. Berpengalaman di bidang instalasi air, sprinkle, STP, WTP, dan RO;

7. Bersertifikat lebih diutamakan;

8. Siap bekerja dengan sistem shift;

9. Mampu bekerja di bawah tekanan.

4 dari 10 halaman

Persyaratan Berkas Lamaran

- Daftar riwayat hidup (CV)

- Fotocopy KTP

- Pas Foto 4x6 (1 Lembar)

- Fotocopy ijazah dan transkrip/SKHU.

Tata Cara Pendaftaran:

Jika Anda tertarik dan memenuhi persyaratan perusahaan, silakan segera melakukan pendaftaran secara online di sini 

Ingat, pendaftaran lowongan kerja hanya dibuka hingga 29 April 2018.

4. Technician - Semarang (Kode: 00016-PC441-SRG)

Tutup Pendaftaran: 29 April 2018

Persyaratan:

1. Berjenis kelamin laki-laki;

2. Berusia 20-35 tahun;

3. Sehat jasmani dengan melampirkan surat keterangan sehat dari Dokter;

4. Berkelakuan baik dengan melampirkan SKCK yang masih aktif;

5. Pendidikan minimal SMK atau sederajat;

6. Berpengalaman dibidang Lift dan Escalator;

7. Bersertifikat lebih diutamakan;

8. Siap bekerja dengan sistem shift;

9. Mampu bekerja di bawah tekanan.

5 dari 10 halaman

Persyaratan Berkas Lamaran

- Daftar riwayat hidup (CV)

- Fotocopy KTP

- Pas Foto 4x6 (1 Lembar)

- Fotocopy ijazah dan transkrip/SKHU.

Tata Cara Pendaftaran:

Jika Anda tertarik dan memenuhi persyaratan perusahaan, silakan segera melakukan pendaftaran secara online di sini 

Ingat, pendaftaran lowongan kerja hanya dibuka hingga 29 April 2018.

5. Technician - Semarang (Kode: 00017-PC441-SRG)

Tutup Pendaftaran: 29 April 2018

Persyaratan:

1. Berjenis kelamin laki-laki;

2. Berusia 20-35 tahun;

3. Pendidikan minimal SMK atau sederajat;

4. Berpengalaman di bidang jaringan;

5. Bersertifikat lebih diutamakan;

6. Sehat jasmani dengan melampirkan surat keterangan sehat dari Dokter;

7. Berkelakuan baik dengan melampirkan SKCK yang masih aktif;

8. Siap bekerja dengan sistem shift;

9. Mampu bekerja di bawah tekanan.

6 dari 10 halaman

Persyaratan Berkas Lamaran

- Daftar riwayat hidup (CV)

- Fotocopy KTP

- Pas Foto 4x6 (1 Lembar)

- Fotocopy ijazah dan transkrip/SKHU.

Tata Cara Pendaftaran:

Jika Anda tertarik dan memenuhi persyaratan perusahaan, silakan segera melakukan pendaftaran secara online di sini 

Ingat, pendaftaran lowongan kerja hanya dibuka hingga 29 April 2018.

6. Technician - Semarang (Kode: 00018-PC441-SRG)

Tutup Pendaftaran: 29 April 2018

Persyaratan:

1. Berjenis kelamin laki-laki;

2. Berusia 20-35 tahun;

3. Pendidikan minimal SMK atau sederajat;

4. Berpengalaman di bidang instalasi listrik dan genset;

5. Bersertifikat lebih diutamakan;

6. Berkelakuan baik dengan melampirkan SKCK yang masih aktif;

7. Sehat jasmani dengan melampirkan surat keterangan sehat dari Dokter;

8. Siap bekerja dengan sistem shift;

9. Mampu bekerja di bawah tekanan.

7 dari 10 halaman

Persyaratan Berkas Lamaran

- Daftar riwayat hidup (CV)

- Fotocopy KTP

- Pas Foto 4x6 (1 Lembar)

- Fotocopy ijazah dan transkrip/SKHU.

Tata Cara Pendaftaran:

Jika Anda tertarik dan memenuhi persyaratan perusahaan, silakan segera melakukan pendaftaran secara online di sini 

Ingat, pendaftaran lowongan kerja hanya dibuka hingga 29 April 2018.

7. Aviation Security - Denpasar (Kode: 00008-PC109-DPS)

Tutup Pendaftaran: 30 April 2018

Persyaratan:

1. Minimal memiliki Sertifikat Kecakapan Personil (SKP) basic AVSEC atau junior yang diterbitkan oleh Dirjen Perhubungan Udara;

2. Memiliki kemampuan bahasa Inggris (aktif/pasif);

3. Pendidikan minimal SLTA dan Sederajat;

4. Tinggi badan pria minimal 170 cm, wanita minimal 160 cm;

5. Usia minimal 18 tahun maksimal 25 tahun;

6. Sehat jasmani yang dinyatakan dengan Surat Keterangan Dokter;

7. Tidak bertindik dan bertato;

8. Berkelakuan baik yang dinyatakan dengan Surat Keterangan Catatan Kepollisian (SKCK) yang masih berlaku;

9. Berpenampilan rapih, menjaga tata tertib, sopan dan santun dalam melaksanakan tugas.

8 dari 10 halaman

Persyaratan Berkas Lamaran

- Daftar riwayat hidup (CV)

- Fotocopy KTP

- Pas Foto 4x6 (1 Lembar)

- Fotocopy ijazah dan transkrip/SKHU.

Tata Cara Pendaftaran:

Jika Anda tertarik dan memenuhi persyaratan perusahaan, silakan segera melakukan pendaftaran secara online di sini 

Ingat, pendaftaran lowongan kerja hanya dibuka hingga 30 April 2018.

8. PCS On Ticket System Technician - Lombok (Kode: 00014-PC860-LOP)

Tutup Pendaftaran: 8 April 2018

Persyaratan:

1. Pria/wanita usia 20-30 tahun;

2. Pendidikan minimal D3 Teknik Informatika;

3. Mampu berbahasa Inggris;

4. Bersedia bekerja dengan sistem shift;

5. Minimal 1 tahun pengalaman di bidang terkait (dinyatakan dengan Surat Pengalaman Kerja dari perusahaan sebelumnya);

6. Tinggi badan dan berat badan proposional;

7. Berpenampilan rapi, menjaga tata tertib, displin, dan jujur;

8. Berkelakuan baik dengan melampirkan SKCK yang masih aktif;

9. Sehat jasmani, tidak bertindik dan bertato (dinyatakan dengan Surat Keterangan Dokter).

9 dari 10 halaman

Persyaratan Berkas Lamaran

- Daftar riwayat hidup (CV)

- Fotocopy KTP

- Pas Foto 4x6 (1 Lembar)

- Fotocopy ijazah dan transkrip/SKHU.

Tata Cara Pendaftaran:

Jika Anda tertarik dan memenuhi persyaratan perusahaan, silakan segera melakukan pendaftaran secara online di sini 

Ingat, pendaftaran lowongan kerja hanya dibuka hingga 8 April 2018.

9. Branch Admin - Human Resource - Makassar (Kode: 00015-PC446-UPG)

Tutup Pendaftaran: 7 April 2018

Persyaratan:

1. Berjenis kelamin pria/wanita;

2. Pendidikan Minimal D3 diutamakan lulusan S1 Hukum;

3. Diutamakan yang berdomisili di Wilayah Makassar dan Sekitarnya;

4. Memahami tentang Aturan Ketenagakerjaan;

5. Siap bekerja di bawah tekanan.

10 dari 10 halaman

Persyaratan Berkas Lamaran

- Daftar riwayat hidup (CV)

- Fotocopy KTP

- Pas Foto 4x6 (1 Lembar)

- Fotocopy ijazah dan transkrip/SKHU.

Tata Cara Pendaftaran:

Jika Anda tertarik dan memenuhi persyaratan perusahaan, silakan segera melakukan pendaftaran secara online di sini 

Ingat, pendaftaran lowongan kerja hanya dibuka hingga 7 April 2018.

Selamat mencoba lowongan kerja tersebut dan semoga sukses!

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini