FOTO: Kaki Palsu untuk Bocah Suriah Berkaki Kaleng

Maya, gadis pengungsi Suriah yang kehilangan dua kakinya dan terpaksa berjalan dengan kaleng sarden buatan sang ayah akhirnya bisa hidup normal.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 11 Des 2018, 11:01 WIB
Maya Merhi
Maya, gadis pengungsi Suriah yang kehilangan dua kakinya dan terpaksa berjalan dengan kaleng sarden buatan sang ayah akhirnya bisa hidup normal.
Bocah Suriah, Maya Merhi berpose dekat kaki prostetiknya yang dihiasi bendera Turki di kamp Serjilla, 9 Desember 2018. Sebelumnya, gadis 8 tahun yang lahir tanpa kaki karena kondisi bawaan terpaksa menggunakan kaki palsu dari kaleng. (Aaref WATAD/AFP)
Bocah Suriah, Maya Merhi berjalan dengan kaki prostetik dibantu tongkat kruk di kamp Serjilla, 9 Desember 2018. Gadis 8 tahun itu kini bisa berjalan menggunakan kaki prostetik baru atau kaki buatan setelah menjalani perawatan di Turki. (Aaref WATAD/AFP)
Bocah Suriah, Maya Merhi bermain bersama teman-temannya di kamp Serjilla, 9 Desember 2018. Sebelumnya, gadis 8 tahun yang lahir tanpa kaki karena kondisi bawaan terpaksa menggunakan kaki palsu dari kaleng ciptaan sang ayah. (Aaref WATAD/AFP)
Bocah Suriah, Maya Merhi berpose untuk sebuah gambar di kamp Serjilla, 9 Desember 2018. Gadis berusia 8 tahun itu kini bisa berjalan menggunakan kaki prostetik baru atau kaki buatan setelah menjalani perawatan di Turki. (Aaref WATAD/AFP)
Bocah Suriah, Maya Merhi berdiri dengan bantuan kruk di samping ayahnya yang cacat di kamp Serjilla, 9 Desember 2018. Sebelumnya, gadis 8 tahun yang lahir tanpa kaki karena kondisi bawaan terpaksa menggunakan kaki palsu dari kaleng. (Aaref WATAD/AFP)
Bocah Suriah, Maya Merhi (kiri) berdiri dekat teman-temannya di kamp Serjilla, 9 Desember 2018. Gadis berusia 8 tahun itu kini bisa berjalan menggunakan kaki prostetik baru atau kaki buatan setelah menjalani perawatan di Turki. (Aaref WATAD/AFP)
Bocah Suriah, Maya Merhi berfoto bersama ayahnya yang cacat dan sang saudara di kamp Serjilla, 9 Desember 2018. Sebelumnya, gadis 8 tahun yang lahir tanpa kaki karena kondisi bawaan terpaksa menggunakan kaki palsu dari kaleng. (Aaref WATAD/AFP)

Tag Terkait

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya