Sukses

10 Upacara Pemakaman Paling Tak Lazim di Dunia

Upacara pemakaman ini dilakukan dengan cara yang tidak lazim dan 'gila'.

Citizen6, Jakarta Upacara pemakaman bisa dilakukan dengan pelbagai cara, seperti dikremasi, menyusur tanah, bahkan pembakaran dilakukan demi menempatkan orang-orang yang dicintai pada tempat peristirahatan terakhirnya.

Pun tradisi turun-temurun memakamkan orang dilakukan, mulai dari dimakamkan di atas batu, ditenggelamkan, sampai jasad dibiarkan dimakan burung bangkai.

Namun, bagaimana upacara pemakaman dilakukan dengan cara yang tidak lazim dan 'gila'? Upacara pemakaman yang seharusnya dilakukan dengan penuh khidmat dan penuh air mata justru dilakukan dengan rasa kecewa.

Sepuluh upacara pemakaman berikut ini dilakukan dengan cara 'gila'. Misalnya, membuang mayat, berdansa dengan mayat, dan memakan mayat.

  • Eksposure

Ajaran zoroastrianisme memercayai, tubuh manusia setelah meninggal hanya membuat pencemaran saja. Mereka mengabaikan kremasi dan penguburan jasad karena hal itu dianggap akan mencemari unsur-unsur sakral, seperti api dan bumi.

Forum Liputan6

Penganut zoroastrianisme melakukan sebuah ritual eksposure orang mati. Jasad disimpan di menara, yang disebut Tower of Silence lalu dibiarkan dimakan oleh burung nasar. Praktik ini masih dilakukan di wilayah India sampai sekarang.

Baca selengkapnya di sini. 

(Fhh)

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini