FOTO: Masjid Al-Aqsa Ditutup, Pria Palestina Salat Jumat di Luar

Kompleks Masjid Al-Aqsa di Yerusalem, ditutup untuk salat berjemaah sepanjang bulan suci Ramadan.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 09 Mei 2020, 10:00 WIB
Pria Palestina Salat Jumat di Luar
Kompleks Masjid Al-Aqsa di Yerusalem, ditutup untuk salat berjemaah sepanjang bulan suci Ramadan.
Seorang pria Palestina melaksanakan salat Jumat saat bulan Ramadan di depan Bukit Zaitun dengan latar belakang kota tua Yerusalem dan Masjid Al-Aqsa yang ditutup, Jumat (8/5/2020). Masjid Al-Aqsa telah ditutup sejak bulan lalu untuk mencegah penyebaran Covid-19. (Photo by AHMAD GHARABLI / AFP)
Seorang pria Palestina melaksanakan salat Jumat saat bulan Ramadan di depan Bukit Zaitun dengan latar belakang kota tua Yerusalem dan Masjid Al-Aqsa yang ditutup, Jumat (8/5/2020). Masjid Al-Aqsa telah ditutup sejak bulan lalu untuk mencegah penyebaran Covid-19. (Photo by AHMAD GHARABLI / AFP)
Seorang pria Palestina melaksanakan salat Jumat saat bulan Ramadan di depan Bukit Zaitun dengan latar belakang kota tua Yerusalem dan Masjid Al-Aqsa yang ditutup, Jumat (8/5/2020). Masjid Al-Aqsa telah ditutup sejak bulan lalu untuk mencegah penyebaran Covid-19. (Photo by AHMAD GHARABLI / AFP)
Pasukan keamanan Israel berjaga-jaga di luar kompleks masjid Al-Aqsa selama bulan suci Ramadan di Kota Tua Yerusalem, Jumat (8/5/2020). Masjid Al-Aqsa di Yerusalem telah ditutup sejak bulan lalu untuk mencegah penyebaran virus Corona Covid-19. (Photo by AHMAD GHARABLI / AFP)
Pasukan keamanan Israel berjaga-jaga di luar kompleks masjid Al-Aqsa selama bulan suci Ramadan di Kota Tua Yerusalem, Jumat (8/5/2020). Masjid Al-Aqsa di Yerusalem telah ditutup sejak bulan lalu untuk mencegah penyebaran virus Corona Covid-19. (Photo by AHMAD GHARABLI / AFP)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya