7 Label Benda Multitafsir Ini Aneh, tapi Bikin Ngakak

Entah karena salah tulis atau tidak paham, sejumlah label benda jualan ini justru bikin ngakak karena multitafsir.

oleh Liputan6.com diperbarui 27 Jul 2018, 13:00 WIB
(Foto rangkuman Brilio.net dari Twitter @partweetcipant)

Liputan6.com, Jakarta - Saat kita menjual suatu benda biasanya disediakan label untuk memberikan keterangan dan harga benda yang akan kita jual.

Meski tujuannya untuk memberikan informasi, sejumlah label benda ini malah bikin pembeli makin bingung. Karena penulisannya multitafsir, yang ada pembeli malah dibikin heran dan ketawa akibat label harga yang membingungkan.

Berikut ini deretan label benda multitafsir yang telah dirangkum Brilio.net.

1. Jualan kolak atau soto nih, Bang?

(Foto: Twitter @partweetcipant)
2 dari 7 halaman

2. Ini sih bahaya

(Foto: Twitter @partweetcipant)
3 dari 7 halaman

3. Inget ya buat wanita doang!

(Foto: Twitter @partweetcipant)
4 dari 7 halaman

4. Abangnya cadel nih pasti

(Foto: Twitter @partweetcipant)
5 dari 7 halaman

5. Kok mahal banget sih

(Foto: Twitter @partweetcipant)
6 dari 7 halaman

6. Ketahuan mending beli satuan

(Foto: Twitter @partweetcipant)
7 dari 7 halaman

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya