Segmen 3: Unjuk Rasa di Korsel hingga Serangan Pasukan Suriah

Unjuk rasa pemecatan Presiden Park Geun Hye mengakibatkan dua orang tewas. Sementara pasukan Suriah serang gudang senjata pemberontak.

oleh Liputan6 diperbarui 11 Mar 2017, 02:14 WIB
Unjuk rasa pemecatan Presiden Park Geun Hye mengakibatkan dua orang tewas.

Liputan6.com, Seoul - Unjuk rasa massal terjadi di Seoul menyusul pemecatan Presiden Park Geun Hye oleh Mahkamah Konstitusi Korea Selatan (Korsel). Dalam unjuk rasa ini dua orang dinyatakan tewas.

Sementara itu, lima orang tewas dalam serangan udara pasukan pemerintah Suriah terhadap desa yang dikuasai pemberontak. Pemerintah Suriah mengaku serangan tersebut menyasar gudang senjata Front Fatah Al Sham, salah satu cabang dari Al Qaeda.

Simak tayangan video selengkapnya dalam tautan ini.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya