Taman Laut Selat Pantar Alor, Salah Satu Taman Laut Terindah

Taman laut ini menjadi salah satu taman laut terindah di Indonesia

oleh Sulung Lahitani diperbarui 18 Jun 2016, 07:16 WIB
Taman laut ini menjadi salah satu taman laut terindah di Indonesia

Liputan6.com, Jakarta Bicara keindahan laut dan tamanya di Indonesia pastinya akan membingungkan, karena memang sudah ditakdirkan jika Indonesia merupakan negara kepulauan yang tentunya memiliki banyak laut yang menawarkan keindahan sendiri-sendiri, termasuk Taman Laut Selat Pantar Alor.

Taman Laut Selat Pantar Alor ini merupakan salah satu taman laut terindah yang ada di Indonesia yang tepat berada di wilayah Kabupaten Alor, Provinsi Nusa Tenggara Timur.

Keunikan dari perpaduan perairan Australia yang dingin dan perairan Indonesia yang hangat. Hal inilah yang menjadikan Taman Laut Selat Alor ini memiliki banyak sekali terumbu karang dan isinya seperti biota laut.

Destinasi wisata kebanggaan masyarakat Alor ini menjadi surga bagi mereka yang berhobi diving. Jika ingin menikmati keindahan bawah laut dari Selat Pantar Alor bisa memillih salahs atu dari 26 titik diving yang ada disini. Salah satu spot divingnya adalah half moon bay, peter‘s prize, crocodile rook, shark close.

Selengkapnya, baca langsung di sini

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya