Sukses

Gayus 'Tebar' Uang dari Penjara

Gayus Tambunan membuat geger publik karena dengan mudahnya keluar dari tahanan. Dengan menebar duit hingga ratusan juta rupiah, Gayus bagai ATM berjalan bagi penegak hukum.

Gayus Tambunan membuat geger publik karena dengan mudahnya keluar dari tahanan. Dengan menebar duit hingga ratusan juta rupiah, Gayus bagai ATM berjalan bagi penegak hukum.