Sukses

Luqman Rimadi

Luqman Rimadi

Personel Brimob Polda Sulteng berjaga di sebuah rumah di Kelurahan Talise Valangguni, Kota Palu saat Densus 88 Antiteror menggeledah rumah terduga jaringan Jemaah Islamiyah, Selasa (16/4/2024). (Foto: Heri Susanto/ Liputan6.com).
Peristiwa

Densus 88 Tangkap 7 Anggota Kelompok Teroris Jamaah Islamiyah di Sulteng

Penyidik Densus 88 Antiteror Polri masih melakukan pemeriksaan secara intensif terhadap para tersangka.
Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Rosan Roeslani mengungkapkan isi pembicaraan saat menyambangi Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri. (Winda Nelfira).
Politik

Rosan Roeslani Dinilai Berperan Vital Soal Rekonsiliasi Mega-Prabowo

Meski belum dapat dipastikan rekonsiliasi pasca-pilpres akan terjadi, namun upaya Rosan dapat dinilai sebagai awal yang baik dalam merajut kembali persatuan bangsa pasca-pemilu 2024.
Banjir juga menyebabkan terjadinya kemacetan panjang di Jalan Letjen Suprapto, Cempaka Putih, Jakarta. (merdeka.com/Arie Basuki)
Megapolitan

18 RT di Jakarta Timur Masih Tergenang Imbas Hujan Rabu 17 April 2024

Hujan Rabu sore, 17 April 2024 menyebabkan kenaikan di beberapa pintu air dan pos pantau menjadi waspada.
CEO Apple Tim Cook bersama Menperin Agus Gumiwang Kartasasmita dan Menkominfo Budi Arie Setiadi usai bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu 17 April 2024. (Liputan6.com/Lizsa Egeham)
Peristiwa

Setelah Bos Apple, Pemerintah Undang CEO Microsoft dan NVidia ke Indonesia

Menkominfo juga mengupayakan untuk mengundang CEO Nvidia Jensen Huang serta sejumlah raksasa teknologi informasi dunia.
Chief Executive Officer (CEO) Apple Tim Cook tiba di Istana Kepresidenan Jakarta. Cook datang untuk bertemu dengan Presiden Jokowi. (Liputan6.com/Lizsa Egeham)
Politik

CEO Apple Tim Cook Sambangi Istana, Temui Jokowi Bahas Investasi Teknologi di Indonesia

Pembahasan soal investasi Apple sebagai perusahaan raksasa teknologi terbesar asal AS tersebut dapat membuat Indonesia menjadi rantai pasok dunia terhadap produk tersebut.
Terhitung H-7 Hari Raya Idul Fitri 1445 H pada periode 03 April 2024, Jasamarga Metropolitan Tollroad Regional Division (JMT) mencatat volume lalu lintas di Ruas Tol wilayah Jabotabek dan Jawa Barat. (Dok. Jasa Marga)
Peristiwa

Jasamarga dan Korlantas Polri Masih Berlakukan Rekayasa Kelancaran Arus Balik

Jasamarga mengimbau pengguna jalan mengantisipasi perjalanan, memastikan kendaraan dalam keadaan prima, saldo uang elektronik cukup, mengisi bahan bakar sebelum memulai perjalanan.
Sekretaris Pribadi (Sespri) Ibu Negara Iriana Jokowi, Sendi Fardiansyah mendaftarkan diri dalam penjaringan Partai Gerindra sebagai Calon Wali Kota Bogor. (Istimewa)
Politik

Sendi Fardiansyah Resmi Daftar Jadi Bakal Calon Wali Kota Bogor ke Gerindra

Sendi Ferdiansyah mengungkapkan rasa syukurnya karena dapat mendaftarkan diri ke Gerindra.
Sebelumnya, Ari Suryono sudah tiba di gedung Merah Putih KPK sekitar pukul 10.00 WIB. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Peristiwa

KPK Perpanjang Masa Tahanan Kepala BPPD Sidoarjo, Tersangka Korupsi Pemotongan Dana ASN

Untuk tersangka Siska Wati, penyidik melakukan perpanjangan penahanan untuk 30 hari ke depan, yakni sampai dengan 24 April 2024 di Rutan Cabang KPK berdasarkan penetapan pertama dari Pengadilan Tipikor pada PN Surabaya.
Anggota DPRD DKI Jakarta dari Fraksi PDIP, Ima Mahdiah. (Hari Ariyanti/Merdeka.com)
Pemilu

Caleg Dapil 10 Jakarta Ima Mahdiah dan Kenneth Dipastikan Lolos ke DPRD Jakarta

PDI Perjuangan menjuarai dengan meraih 146.559 suara.
Diketahui, Ridwan Kamil (RK) nantinya akan mengikuti kontestasi untuk maju pada Pilgub DKI Jakarta atau Jawa Barat. (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Pemilu

Soal Pilkada, Golkar: Ridwan Kamil di Jakarta, Bobby Nasution di Sumut dan Khofifah di Jatim

Untuk Jawa Timur, Airlangga menyebut nama Khofifah Indar Parawansa. Diketahui, Khofifah adalah seorang petahana yang diklaim sebagai kunci kemenangan Prabowo-Gibran, capres-cawapres yang diusung Golkar pada Pemilu 2024.