Sukses

Tips Menikmati Liburan dengan Kapal Pesiar untuk Pertama Kali

Jika dulu menikmati perjalanan laut dengan kapal pesiar mewah hanya ada dalam mimpi, sekarang Anda bisa segera mewujudkannya dengan mudah dan hemat.

Liputan6.com, Jakarta Liburan dengan kapal pesiar bisa memberikan pengalaman yang berbeda bagi Anda yang baru pertama kali mencobanya. Untuk bisa berlibur dengan kapal pesiar saat ini harganya semakin terjangkau, namun ternyata masih banyak yang ragu untuk mencobanya.

Berada di atas laut untuk diatas cruise ship jangka waktu lama dengan berbagai fasilitas mewah tentu menarik untuk dicoba. Anda bisa merasakan sensasi liburan kelas premium di tengah lautan lepas. Selain itu, anda juga dapat mencoba berbagai fasilitas mewah yang memang disediakan untuk semua tamu.

Tips Liburan Naik Kapal Pesiar Pertama Kali

Jika dulu menikmati perjalanan laut dengan kapal mewah hanya ada dalam mimpi, sekarang Anda bisa segera mewujudkannya dengan mudah dan hemat. Banyak kapal pesiar yang menawarkan paket wisata untuk semua calon penumpang yang ingin mencoba. Bagi Anda yang baru pertama mencoba, bisa ikuti tips berikut ini:

1. Pilih rute pendek

Kapal pesiar menawarkan banyak rute antar negara yang bisa menjadi pilihan. Bagi Anda yang sebelumnya belum pernah mencoba, bisa memilih rute pendek terlebih dulu untuk sehingga Anda akan mudah menyesuaikan dengan perjalanan laut tersebut.

Anda bisa mencoba rute Singapura-Penang atau Singapura-Phuket dengan jadwal tiga hari dua malam. Jika sudah bisa menikmati perjalanan tersebut, untuk selanjutnya bisa mencoba rute jauh, seperti ke Eropa atau Amerika dan berbagai destinasi lainnya.

2. Coba semua fasilitas yang ada

Di dalam kapal pesiar terdapat berbagai jenis fasilitas hiburan untuk semua penumpang. Namun tidak semua orang tahu dan mencobanya sehingga merasa bosan dan tidak mempunyai aktivitas sehingga merasa bosan. Fasilitas tersebut sengaja disediakan untuk menjadikan aktivitas liburan Anda semakin menyenangkan.

3. Jangan khawatir masalah bahasa

Tidak sedikit orang yang ragu untuk berwisata menggunakan kapal pesiar karena terkendala bahasa. Hal ini tidak perlu terjadi karena banyak kru yang bisa berkomunikasi dengan Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris. Dengan menguasai dua bahasa tersebut sudah cukup sebagai bekal berwisata di kapal pesiar.

4. Beli tiket di aplikasi perjalanan terpercaya

Tips berikutnya adalah membeli tiket di aplikasi terpercaya. Anda bisa memesan tiket kapal pesiar melalui Traveloka yang sudah berpengalaman sebagai agen perjalanan terpercaya. Anda bisa mendapatkan berbagai kemudahan dan keuntungan apabila membeli tiket di Traveloka.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 2 halaman

Kenapa Membeli Tiket Kapal Pesiar di Traveloka

Traveloka dapat membantu Anda dalam mewujudkan mimpi liburan di kapal pesiar dengan mudah. Sebagai pionir Online Travel Agent, Traveloka menyediakan tiket rekreasi mewah yang menjadikan liburan semakin murah.

Cukup hanya dengan satu kali pemesanan, kunjungi banyak negara dan dapatkan tempat menginap, makanan, hiburan, dan banyak hal seru lainnya. Anda bisa berenang di dek kapal dan makan malam romantis di restoran, hingga belanja di toko bebas pajak, atau nonton bioskop dan konser music dalam satu pengalaman perjalanan.

Keunggulan Jika Membeli Tiket Kapal Pesiar di Traveloka

Pengalaman yang menarik dan tidak terlupakan akan segera hadir setelah Anda memesan tiket perjalanan dengan kapal pesiar di Traveloka:

Harga terbaik: Anda bisa menikmati liburan mewah dengan lebih murah karena Traveloka menyediakan tiket dengan harga terbaik, sehingga lebih hemat karena banyak promo.

Pilihan lengkap: kemana pun tujuan Anda dalam berwisata menggunakan kapal pesiar, Traveloka menyediakan tiketnya. Bersama Traveloka Anda bisa mewujudkan mimpi untuk berkunjung ke berbagai negara dengan fasilitas mewah selama dalam perjalanan.

Refund pemesanan: bagi Anda yang memesan tiket kapal pesiar di Traveloka dan ternyata tidak bisa berangkat sehingga harus membatalkan tiket tersebut tidak perlu khawatir karena tersedia fasilitas refund, Anda bisa mengajukan pengembalian dana dengan mudah.

Fleksibilitas pembayaran: Anda bisa membayar tiket kapal pesiar dengan berbagai, semua aman, mudah dan cepat.

Layanan pelanggan 24/7: dengan layanan pelanggan selama 24 jam, Anda tidak perlu khawatir jika ada masalah dengan pemesanan sebab kami siap membantu saat itu juga sehingga anda bisa menikmati perjalanan tanpa kendala.

Kini saatnya Anda mengagendakan perjalanan wisata mewah ke berbagai destinasi menggunakan kapal pesiar dengan mudah. Cukup menghubungi tam kami, kami akan segera memproses pesanan Anda. Traveloka merupakan partner yang tepat untuk berbagai perjalanan anda tanpa perlu repot mengurus semua perlengkapan. 

 

(*)

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.