Sukses

6 Nama Penerima Paket Barang Ini Nyeleneh Banget, Bikin Ketawa

Gimana paket bisa cepat sampai kalau namanya ditulis nyeleneh begini.

Liputan6.com, Jakarta Berbelanja kini tak hanya bisa dilakukan dengan datang langsung ke toko atau supermarket dan sejenisnya. Melainkan berbelanja saat ini dapat dilakukan secara daring melalui berbagai toko online atau e-commerce. Barang yang sudah dipesan akan diantar langsung kelokasi pemesan yang sudah ditentukan.

Paket pesanan pun akan tiba dalam hitungan hari tergantung seberapa jauh jarak antara pengirim dan penerima paket. Kurir dari jasa pengiriman yang bertugas akan memastikan paket diterima oleh pemesan dalam keadaan selamat. Oleh karena itu, cara belanja seperti ini dirasa lebih praktis dan hemat tenaga. 

Namun, terkadang ada hal-hal lucu dalam proses belanja online ini. Seperti nama pemesan barang yang tak biasa. Potret paket dengan nama-nama pemesan barang yang tak biasa ini kerap beredar di dunia maya dan menarik perhatian netizen.

Demikian halnya dengan beberapa nama penerima barang ini. Nama-nama yang tertera pada paket tersebut terdengar nyeleneh sehingga bikin netizen ketawa melihatnya. Hal ini pun seakan menjadi hiburan tersendiri bagi para pengguna media sosial.

Penasaran seperti apa? Berikut 6 nama penerima paket barang yang nyeleneh banget dan bikin ketawa, dirangkum Liputan6.com dari berbagi sumber, Kamis (18/11/2021).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Tetangganya SpongeBob dan Tuan Krabs nih kayaknya.

3 dari 7 halaman

2. Iya-in aja lah ya, biar nggak nangis karena patah hati.

4 dari 7 halaman

3. Kalau ini seperti cerpen, panjang banget.

5 dari 7 halaman

4. Mentang-mentang guru matematika di alamatnya ada perkalian.

6 dari 7 halaman

5. Ya, terus gimana cara kurir anterin barangnya?

7 dari 7 halaman

6. Ya ukup tahu aja ya kalau ini.Gimana paket bisa cepat sampai kalau namanya ditulis nyeleneh begini

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.