Sukses

Top 3 Lifestyle: 5 Zodiak yang Raih Keberuntungan di Agustus

Simak tiga rangkuman berita terpopuler kanal Lifestyle, Selasa (8/8/2018) berikut ini.

Liputan6.com, Jakarta Memasuki bulan Agustus, tentu banyak yang mengharapkan segala kejadian baik dan keberuntungan ada di pihak Anda. Namun ternyata, ada sejumlah zodiak yang akan mengalami keberuntungan di tahun ini. Penasaran apa saja? Simak selengkapnya dalam Top 3 Lifestyle, Rabu (8/8/2018) berikut ini.

1. Selamat! 5 Zodiak Ini Akan Raih Keberuntungan di Agustus

Agustus menjadi bulan yang begitu semarak. Selain perayaan HUT RI ke-73 dan gelaran Asian Games 2018, rupanya Agustus menjadi bulan bagi lima zodiak, seperti Taurus, Cancer, Leo, Virgo, Capricorn.

Mengutip dari Boldsky pada Selasa (9/8/2018) lima zodiak tersebut akan mendapatkan keberuntungan di bulan Agustus. Keberuntungan seperti apa yang akan diterima kelima zodiak ini? Baca di sini.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 3 halaman

2. Paling Stylish, Ini Gaya Beyonce di Cover Vogue Edisi Terbaru

Menyambut bulan September, majalah Vogue sudah mempersiapkan konten serta cover majalah yang akan menjadi daya tarik tersendiri dari majalah Vogue edisi mendatang. Kali ini, Beyonce terpilih menjadi wajah dari sampul majalah fashion ternama ini. Bahkan seperti yang dilansir dari popsugar.com, disebutkan bahwa edisi September merupakan salah satu edisi favorit dan masuk dalam jajaran paling stylish menurut Anna Wintour. Baca di sini.

3 dari 3 halaman

3. Fakta Menarik Seputar Beyonce yang Jarang Diketahui

Sukses melejit sebagai seorang bintang, Beyonce pun menjadi sosok yang tak pernah luput dari perhatian publik. Bahkan baru-baru ini, Beyonce dan sang suami, Jay Z, telah menggelar tur bersama bertajuk "On the Run Tour II" di London. Pasangan ini berhasil memberikan sajian hiburan yang mengesankan. Tak hanya lewat suara indah serta lagu-lagu yang dibawakannya. Sajian visual yang ditampilkan dari konser Beyonce dan Jay Z juga benar-benar menakjubkan. Baca di sini.

 

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.