Jelang Hari Hutan Internasional, Siswa SD di Aceh Tanam Bibit Pohon

Setiap 21 Maret, diperingati sebagai International Day of Forest atau Hari Hutan Internasional. Anak-anak sekolah dasar Islam di Banda Aceh melakukan kegiatan menanan bibit pohon. Tahun ini merupakan perayaan Hari Hutan Internasional ke-11.

oleh Johan Fatzry diperbarui 16 Mar 2023, 16:00 WIB
Jelang Hari Hutan Internasional, Siswa SD di Aceh Tanam Bibit Pohon
Setiap 21 Maret, diperingati sebagai International Day of Forest atau Hari Hutan Internasional. Anak-anak sekolah dasar Islam di Banda Aceh melakukan kegiatan menanan bibit pohon. Tahun ini merupakan perayaan Hari Hutan Internasional ke-11.
Anak-anak sekolah menanam bibit pohon enjelang Hari Hutan Internasionaldi sebuah sekolah dasar Islam di Banda Aceh pada 16 Maret 2023.(AFP/CHAIDEER MAHYUDDIN)
Hari Hutan Internasional ditetapkan pada tanggal 21 Maret, berdasarkan resolusi Majelis Umum PBB pada tanggal 28 November 2013. (AFP/CHAIDEER MAHYUDDIN)
Hari Hutan Internasional diperingati bertujuan untuk menumbuhkan kesadaran publik tentang pentingnya keberadan semua jenis hutan dan pohon di luar hutan. (AFP/CHAIDEER MAHYUDDIN)
Tahun ini merupakan perayaan Hari Hutan Internasional yang ke-11. (AFP/CHAIDEER MAHYUDDIN)
Hutan merupakan ekosistem yang paling beragam secara biologis di darat dan menampung lebih dari 80 persen spesies hewan, tumbuhan, dan serangga terestrial. (AFP/CHAIDEER MAHYUDDIN)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya