Super Kreatif, Penata Rias Ini Hasilkan Ilusi Makeup yang Menakjubkan

Sarina Nexie menggunakan wajahnya sebagai kanvas untuk menghasilkan berbagai ilusi optik.

oleh Ulya Kaltsum diperbarui 26 Mar 2021, 09:00 WIB
Sumber: Instagram/sarinanexie.

Liputan6.com, Norwegia - Makeup umumnya digunakan untuk merias wajah agar terlihat lebih cantik dan menarik. Namun, tak jarang makeup juga dapat mengasah kreativitas individu.

Kini, tak sedikit influencer yang membuat berbagai makeup karakter hingga ilusi makeup hanya dengan riasan wajah. Hal tersebut tentu membutuhkan keterampilan dan kreativitas tinggi.

Hal ini pula yang dilakukan seorang wanita bernama Sarina Nexie yang juga menggunakan wajahnya sebagai kanvas untuk menciptakan beberapa karya seni yang sangat detail. Wanita asal Norwegia ini mulai mempraktikkan tata rias artistiknya sejak tahun 2018.

Ia kerap membagikan hasil kreativitasnya ke dalam akun Instagram pribadinya @sarinanexie. Tak sedikit warganet yang kagum dengan hasil ilusi makeup karyanya. Hingga kini, Sarina telah memiliki lebih dari 270 ribu pengikut.

Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:

2 dari 10 halaman

1. Sarina memang suka menggambar

Sumber: Instagram/sarinanexie.
3 dari 10 halaman

2. Ia mulai mengambil kelas tata rias tahun 2013

Sumber: Instagram/sarinanexie.
4 dari 10 halaman

3. Sempat bekerja sebagai makeup artist

Sumber: Instagram/sarinanexie.
5 dari 10 halaman

4. Namun, ia mulai fokus merias wajahnya sejak 2018

Sumber: Instagram/sarinanexie.
6 dari 10 halaman

5. Ia membuat berbagai karakter, ilusi optik, dan pemandangan indah di wajahnya

Sumber: Instagram/sarinanexie.
7 dari 10 halaman

6. Sarina kerap membagikan tutorial dan hasil kreativitasnya di Instagram

Sumber: Instagram/sarinanexie.
8 dari 10 halaman

7. Kini, ia telah memiliki lebih dari 270 ribu pengikut

Sumber: Instagram/sarinanexie.
9 dari 10 halaman

8. Tak sedikit warganet yang kagum karena hasil makeup yang diciptakannya

Sumber: Instagram/sarinanexie.
10 dari 10 halaman

9. Sangat detail

Sumber: Instagram/sarinanexie.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya