FOTO: Semangat Anak-Anak Belajar Jadi Matador di Prancis

Sejumlah anak berlatih menjadi petarung banteng atau matador di arena adu banteng Franquevaux di sekolah adu banteng, Prancis selatan

oleh Johan Fatzry diperbarui 06 Jun 2018, 21:00 WIB
Semangat Anak-Anak Belajar Jadi Matador di Prancis
Sejumlah anak berlatih menjadi petarung banteng atau matador di arena adu banteng Franquevaux di sekolah adu banteng, Prancis selatan
Seorang anak wanita bernama Winona (12) bertarung melawan banteng kecil saat belajar menjadi matador di arena adu banteng Franquevaux di sekolah adu banteng, Prancis selatan (20/5). (AFP Photo/Anne-Christine Poujoulat)
Seorang anak bernama Kilian (10) bertarung melawan banteng kecil saat belajar menjadi matador di arena adu banteng Franquevaux di sekolah adu banteng, Prancis selatan (20/5). (AFP Photo/Anne-Christine Poujoulat)
Nino (15) (kiri) dan Hugo (18) belajar dengan matador Prancis Patrick Varin di arena adu banteng Garons di sekolah adu banteng, Prancis selatan (14/3). (AFP Photo/Anne-Christine Poujoulat)
Hugo (18) bertarung melawan banteng kecil saat belajar menjadi matador di arena adu banteng Franquevaux di sekolah adu banteng, Prancis selatan (10/4). (AFP Photo/Anne-Christine Poujoulat)
Arthus (16) bertarung melawan banteng kecil saat belajar menjadi matador di arena adu banteng Franquevaux di sekolah adu banteng, Prancis selatan (10/4). (AFP Photo/Anne-Christine Poujoulat)
Seorang anak wanita bernama Winona (12) belajar menjadi matador di arena adu banteng Franquevaux di sekolah adu banteng, Prancis selatan (14/4). (AFP Photo/Anne-Christine Poujoulat)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya