Segmen 5: Nenek Makan Rumput hingga Petani Disabilitas

Seorang nenek di Jember makan rumput karena tak punya makanan. Sementara itu, keterbatasan fisik tak mengurangi semangat Boiran untuk hidup.

oleh Liputan6 diperbarui 04 Mar 2017, 07:58 WIB
Nenek Pemakan Rumput

Liputan6.com, Jember Potret kemiskinan seorang nenek di Jember, Jawa Timur yang mengonsumsi rumput saat tak memiliki makanan mengejutkan banyak pihak. Walaupun tergolong tanaman gulma, jenis rumput yang dikonsumsi sang nenek dinyatakan aman.

Sementara itu, keterbatasan fisik tidak membuat pria inimenyerah. Dengan segala keterbatasan, ia hidup mandiri dan menjadi tulang punggung keluarganya. Bagi dia, hidup tidak harus bergantung kepada orang lain. 

Saksikan tayangan video selengkapnya dalam tautan ini.

 

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya