Memburu Fajar dari Puncak Gunung Pranji Kebumen

Para pendaki gunung sekitar Kebumen tentu tak asing dengan keindahan dan pesona pemandangan dari puncak bukit Pranji

oleh Liputan6 diperbarui 05 Apr 2016, 18:00 WIB
Para pendaki gunung sekitar Kebumen tentu tak asing dengan keindahan dan pesona pemandangan dari puncak bukit Pranji

Citizen6, Jakarta - Para pendaki gunung sekitar Kebumen tentu tak asing dengan keindahan dan pesona pemandangan dari puncak Bukit Pranji Kebumen. Gunung Pranji kerap dijadikan salah satu destinasi bagi para pendaki untuk mendirikan tenda kemudian kemping sambil menunggu fajar menyingsing. Selain masih sejuk dan asri, salah satu yang selalu diburu adalah sinar mentari saat pagi hari yang menghangatkan tubuh.

Gunung Pranji berlokasi di Desa Pengaringan, Kecamatan Pejagon, Kabupaten Kebumen. Terletak di bagian utara Kota Kebumen, kalian bisa mengaksesnya dengan menggowes sepeda atau dengan menggunakan sepeda motor. Tak perlu khawatir dengan penitipan motor karena banyak warga sekitar kaki Gunung Pranji yang menyediakan tempat penitipan motor.

Selengkapnya

Pengirim:

Dzulfikar Alala

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya