Sukses

Fokus Pagi : Mobil Terbakar Hebat di Yogyakarta, Seluruh Penumpang Selamat

Liputan6.com, Jakarta Simak Fokus Pagi (23/05) dengan berita-berita sebagai berikut, Mobil Terbakar Hebat, Tangis Keluarga Korban Kecelakaan Bus, Tabrakan Beruntun, Tiga Penumpang Terjepit, Longsor Timpa Rumah, Empat Tewas.

Sebuah mobil sedan terbakar saat tengah melaju di Jalan Brigjen Katamso, Kota Yogyakarta, Minggu siang. Meski api nyaris menghanguskan seluruh badan mobil, seluruh penumpang mobil dapat menyelamatkan diri.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.