6 Potret Emak-Emak Pakai Helm Ketinggian karena Cepolan Rambut Ini Kocak

Potret emak-emak pakai helm terlalu tinggi.

oleh Selma Intania Hafidha diperbarui 23 Jan 2024, 16:45 WIB
Potret Emak-Emak Pakai Helm Ketinggian. (Sumber: Instagram/ngakak2kocak dan Twitter/@HistoriDunia)

Liputan6.com, Jakarta Memakai helm adalah salah satu peraturan dalam berkendara yang harus dipatuhi. Pengendara harus memakai helm berstandar SNI dan memastikan gesper cetekan helm berbunyi 'klik'.

Meski peraturan ini sudah ada sejak lama, namun masih banyak pengendara yang tak mematuhi aturan penggunaan helm ini. Bahkan tak jarang wanita, khususnya emak-emak pakai helm ketinggian karena cepolan rambutnya terlalu besar.

Lantaran cara pakai helmnya beda sendiri, tentunya menjadi perhatian pengendara lainnya. Ada saja aksi emak-emak ketika di jalanan, tak heran jika emak-emak disebut sebagai penguasa jalanan.

Ditemukan tanpa sengaja saat di jalan raya, potret emak-emak pakai helm ketinggian ini kemudian diunggah di akun humor. Netizen pun dibuat ngakak karena potret lucu emak-emak pakai helm tak sesuai.

Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang potret emak-emak pakai helm ketinggian karena cepolan rambut ini kocak, Selasa (23/1/2024).

2 dari 7 halaman

1. Helm dan cepolannya setinggi harapan orang tua nih.

Potret Emak-Emak Pakai Helm Ketinggian. (Sumber: Instagram/ngakak2kocak)
3 dari 7 halaman

2. Udah ketinggian, eh pakai helmnya juga enggak sesuai alias terbalik.

Potret Emak-Emak Pakai Helm Ketinggian. (Sumber: Twitter/@ridu)
4 dari 7 halaman

3. Helmnya apa enggak jatuh nih kalau dipakainya seperti ini?

Potret Emak-Emak Pakai Helm Ketinggian. (Sumber: Twitter/@HistoriDunia)
5 dari 7 halaman

4. Enggak masalah enggak muat, yang penting pakai helm deh daripada ditilang.

Potret Emak-Emak Pakai Helm Ketinggian. (Sumber: Instagram/perecehans)
6 dari 7 halaman

5. Duh si ibu pasti enggak mau cepolan dan jilbabnya berantakan nih.

Potret Emak-Emak Pakai Helm Ketinggian. (Sumber: Instagram/awreceh.id)
7 dari 7 halaman

6. Fungsi helm adalah sebagai perlindungan kepala, tapi kalau pakai helmnya kaya gini kan jadi percuma.

Potret Emak-Emak Pakai Helm Ketinggian. (Sumber: Instagram/dramaojol_id)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya