FOTO: Topan In-Fa Landa China, Ribuan Warga Dievakuasi

Sekitar 330.000 orang pun langsung dievakuasi dari daerah pesisir kota, termasuk yang bermukim di Distrik Fengxian akibat dilanda topan In-Fa.

oleh Johan Fatzry diperbarui 27 Jul 2021, 17:30 WIB
Topan In-Fa Landa China, Ribuan Warga Dievakuasi
Sekitar 330.000 orang pun langsung dievakuasi dari daerah pesisir kota, termasuk yang bermukim di Distrik Fengxian akibat dilanda topan In-Fa.
Warga beristirahat di ruang pameran setelah dievakuasi di Hangzhou di provinsi Zhejiang, China timur (25/7/2021). Shanghai mengeluarkan peringatan topan tingkat tertinggi kedua pada hari Minggu kemarin, karena In-Fa diperkirakan akan menghantam distrik Pudong selatan kota. (Chinatopix via AP)
Warga beristirahat di ruang pameran setelah dievakuasi di Hangzhou di provinsi Zhejiang, China timur (25/7/2021). Ratusan orang telah dievakuasi dari daerah pesisir kota Shanghai, China saat Topan In-Fa menghantam pantai di wilayah selatan, Selasa (27/7). (Chinatopix via AP)
Warga melihat ponsel di ruang pameran setelah dievakuasi di Hangzhou di provinsi Zhejiang, China timur (25/7/2021). Sekitar 330.000 orang pun langsung dievakuasi dari daerah pesisir kota, termasuk yang bermukim di Distrik Fengxian. (Chinatopix via AP)
Warga beristirahat di ruang pameran setelah dievakuasi di Hangzhou di provinsi Zhejiang, China timur (25/7/2021). Pemerintah setempat mengatakan angin topan In-fa telah menumbangkan sekitar 30.000 pohon, 268 papan reklame, dan rambu-rambu toko. (Chinatopix via AP)
Warga melihat ponsel di ruang pameran setelah dievakuasi di Hangzhou di provinsi Zhejiang, China timur (25/7/2021). Penerbangan ke kota dan layanan kereta berkecepatan tinggi telah dihentikan sementara. (Chinatopix via AP)
Bus dan pesawat diparkir di landasan setelah semua penerbangan dibatalkan di Bandara Internasional Pudong di Shanghai, China (25/7/2021). Topan In-fa diperkirakan akan bergerak ke utara-barat laut China dan masuk hingga ke pedalaman. (AP Photo/Andy Wong)
Warga berdiri dengan payung di tengah hujan saat Topan In-fa menyapu Shanghai di China (25/7/2021). Di kota Zhengzhou, upaya penyelamatan terus berlanjut dan bantuan logistik diangkut dengan truk untuk kemudian disalurkan kepada korban banjir. (AP Photo/Chen Si)

Tag Terkait

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya