Reaksi Golkar Usai Setya Novanto Ditetapkan Sebagai Tersangka

Menanggapi penetapan tersangka terhadap kadernya itu, Partai Golkar pun mempertimbangkan melakukan praperadilan.

oleh Aribowo Suprayogi diperbarui 18 Jul 2017, 10:14 WIB

Liputan6.com, Jakarta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Ketua Umum Partai Golkar Setya Novanto sebagai tersangka dalam kasus korupsi pengadaan proyek Kartu Tanda Penduduk berbasis elektronik (e-KTP).

Menanggapi penetapan tersangka terhadap kadernya itu, Partai Golkar pun mempertimbangkan melakukan praperadilan.

Selengkapnya di

Setya Novanto Tersangka, Golkar Pertimbangkan Gugat Praperadilan

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya