[POLLING] Pilih Naik Sepeda Motor, Mobil atau Angkutan Umum?

Seiring dengan pertumbuhan populasi kendaraan bermotor, terutama di kota-kota besar. Lalu apa yang Anda pilih sebagai moda transportasi?

oleh Gesit Prayogi diperbarui 02 Agu 2015, 11:00 WIB
Sejumlah kendaraan melintas di depan halte transjakarta yang terbakar di Salemba, Jakarta, Selasa (7/7/2015). Halte tersebut rusak parah sebagai imbas dari terbakarnya bus Transjakarta koridor 5 pada hari Jumat (3/7) lalu. (Liputan6.com/Faizal Fanani)

Liputan6.com, Jakarta - Macet telah jadi santapan sehari-hari bagi Anda yang tinggal di kota padat seperti Jakarta. Makin hari, momok yang satu ini bukannya hilang tapi kian lekat bagi siapa pun yang mengais rezeki di Ibukota.

Tak heran, bila pelbagai jenis kendaraan, mulai dari sepeda motor, mobil pribadi, hingga angkutan umum berebut jalan agar segera sampai. Lalu, mode transportasi apa yang Anda pilih kala harus membelah Jakarta?

Tentu, Anda punya pilihan dan alasan masing-masing. Kali ini, otomotif Liputan6.com membuat polling moda transportasi pilihan Anda. Silahkan klik di bawah ini:

 

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya