Hingga Dini Hari, Akhirnya DPR Tetapkan Pilkada Lewat DPRD

Hasil voting sidang Paripurna RUU Pilkada memutuskan Pilkada dipilih oleh DPRD, Jakarta, (26/9/14). (Liputan6.com/Andrian M Tunay)

oleh Arny Christika Putri diperbarui 26 Sep 2014, 15:09 WIB
Hingga Dini Hari, Akhirnya DPR Tetapkan Pilkada Lewat DPRD
Hasil voting sidang Paripurna RUU Pilkada memutuskan Pilkada dipilih oleh DPRD, Jakarta, (26/9/14). (Liputan6.com/Andrian M Tunay)
Hasil voting sidang Paripurna RUU Pilkada memutuskan Pilkada dipilih oleh DPRD, Jakarta, (26/9/14). (Liputan6.com/Andrian M Tunay)
Dari 361 anggota DPR, 135 suara memilih pilkada langsung dan 226 suara memilih pilkada melalui DPRD, Jakarta, (26/9/14). (Liputan6.com/Andrian M Tunay)
Sidang yang berlangsung 'alot' ini akhirnya diputuskan dini hari tadi, Jumat (26/09/14), Jakarta. (Liputan6.com/Andrian M Tunay)
Mendagri Gamawan Fauzi menyampaikan langsung pandangan politik dari Presiden SBY dalam rapat Paripurna Pengesahan RUU Pilkada, Jakarta, (26/9/14). (Liputan6.com/Andrian M Tunay)
Enam anggota DPR dari Fraksi Partai Demokrat memilih mekanisme pilkada langsung saat voting meskipun anggota partai Demokrat yang lain walk out dalam rapat Paripurna Pengesahan RUU Pilkada, Jakarta, (25/9/14). (Liputan6.com/Andrian M Tunay)
Sejumlah Anggota DPR mengambil keputusan dengan mekanisme voting saat rapat Paripurna Pengesahan RUU Pilkada, Jakarta, Jumat (26/9/14). (Liputan6.com/Andrian M Tunay)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya