Sukses

Meski berbicara soal kesehatan mental, sutradara menjelaskan bahwa drakor ini tak akan berat dan susah dicerna. Justru sebaliknya. "Daily Dose of Sunshine terasa cerah, lucu, dan menyentuh," kata dia, dilansir dari Korea Times.  (Yang Hae Sung/Netflix © 2023)