1/9
Gelandang Manchester City, Bernardo Silva berusaha mengontrol bola dari kawalan bek Real Madrid, Dani Carvajal pada pertandingan leg kedua semifinal Liga Champions di stadion Santiago Bernabeu, Spanyol, Kamis (5/5/2022). Madrid menang atas City 3-1 dan lolos ke babak final dengan agregat, 6-5, atas The Citizens. (AP Foto/Manu Fernandez)