Sukses

7 Potret Rianti Cartwright Jalani Proses Mangadati, Kini Jadi Boru Batak

Jalani upacara mangadati atas permintaan mendiang mertua, Rianti Cartwright jalani pernikahan adat Batak.

Liputan6.com, Jakarta Sosok Rianti Cartwright belakangan ini tengah menjadi sorotan. Sudah menikah sejak lama dengan Cas Alfonso pada tahun 2010, baru belakangan ini keduanya menjalani pernikahan adat Batak.

Dalam unggahan media sosial Instagram milik pemain film Ayat-Ayat Cinta tersebut, ia baru saja menjalani upacara mangadati pada Selasa (12/9/2023). Upacara Mangadati merupakan acara pemberian nama adat Batak sebagai salah satu langkah untuk menjalankan pernikahan adat Batak.

Selain itu Rianti juga menceritakan bahwa menjalani upacara pernikahan adat Batak ini merupakan permintaan dari (Amang) mendiang ibu mertua Rianti Cartwright.

Tampil menawan dengan busana khas Batak, ini potret Rianti Cartwright jadi boru Batak yang Liputan6.com kutip dari Instagram @riantic, Selasa (12/9/2023).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 8 halaman

1. Begini potret persiapan Rianti Cartwright sebelum jalani upacara Mangadati

3 dari 8 halaman

2. Sudah menikah dengan Cas Alfonso sejak tahun 2010, ia baru menjalani prosesi pernikahan adat setelah mertuanya meninggal

4 dari 8 halaman

3. Menjalani upacara Mangadati merupakan permintaan dari mendiang mertua

5 dari 8 halaman

4. Dalam momen ini Rianti Cartwright pun tampil menawan dengan busana khas Batak

6 dari 8 halaman

5. Jadi boru Batak, penampilan Rianti terlihat menawan dan serasi dengan sang suami

7 dari 8 halaman

6. Bak pasangan pengantin yang baru menikah, momen keduanya ini menuai banyak pujian

8 dari 8 halaman

7. Acara ini pun banyak dihadiri sejumlah kerabat dan keluarga

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.