Suasana Rumah Duka Eks Pimpinan DPRD DKI Jakarta M Taufik

Jenazah Anggota DPRD DKI Jakarta Mohamad Taufik disemayamkan di Pendopo Wisma Garuda, Jalan SD Lama, Kelurahan Pondok Ranggon, Cipayung, Jakarta Timur, Kamis (4/5). Rencananya, jenazah akan dimakamkan di Al-Azhar Memorial Garden Karawang, Jawa Barat, Kamis, 4 Mei 2023 pukul 13.00 WIB.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 04 Mei 2023, 11:08 WIB
Suasana Rumah Duka M Taufik
Jenazah Anggota DPRD DKI Jakarta Mohamad Taufik disemayamkan di Pendopo Wisma Garuda, Jalan SD Lama, Kelurahan Pondok Ranggon, Cipayung, Jakarta Timur, Kamis (4/5). Rencananya, jenazah akan dimakamkan di Al-Azhar Memorial Garden Karawang, Jawa Barat, Kamis, 4 Mei 2023 pukul 13.00 WIB.
Suasana rumah duka mantan Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Mohamad Taufik di Pendopo Wisma Garuda, Jalan SD Lama, Pondok Ranggon, Jakarta Timur, Kamis (4/5/2023). (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Mohamad Taufik atau M Taufik meninggal dunia pada Rabu (3/5/2023) di RS Siloam, pukul 21.45 WIB. (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Mantan politisi partai gerindra ini didiagnosis mengidap kanker paru yang menjalar ke bagian tulang sejak akhir September tahun lalu. (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Jenazah M Taufik akan dimakamkan di Al-Azhar Memorial Garden Karawang, Jawa Barat, Kamis, 4 Mei 2023 pukul 13.00 WIB. (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Pria 66 tahun ini sempat menjalani perawatan di Rumah Sakit Mount Elizabeth, Singapura selama 6 bulan. (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Taufik kini masih tercatat sebagai anggota DPRD DKI Jakarta meskipun sudah mundur dari Gerindra. Ia belum digantikan oleh kader Gerindra yang lain. (Liputan6.com/Faizal Fanani)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya