FOTO: Serangan Udara Israel Gempur Jalur Gaza

Empat orang terluka setelah militer Israel menggempur target-target Jihad Islami di Jalur Gaza.

oleh Arnaz Sofian diperbarui 24 Feb 2020, 14:26 WIB
Serangan Udara Israel Gempur Jalur Gaza
Empat orang terluka setelah militer Israel menggempur target-target Jihad Islami di Jalur Gaza.
Bola api terlihat setelah serangan udara Israel di Rafah, Jalur Gaza, Palestina, Minggu (23/2/2020). Militer Israel menggempur target-target Jihad Islami di Jalur Gaza. (SAID KHATIB/AFP)
Bola api terlihat setelah serangan udara Israel di Rafah, Jalur Gaza, Palestina, Minggu (23/2/2020). Israel beralasan serangan udaranya dilakukan setelah digempur tembakan roket dari Jalur Gaza. (SAID KHATIB/AFP)
Bola api terlihat setelah serangan udara Israel di Rafah, Jalur Gaza, Palestina, Minggu (23/2/2020). Para petugas medis Palestina mengatakan empat orang terluka akibat serangan udara Israel di Jalur Gaza. (SAID KHATIB/AFP)
Bola api terlihat setelah serangan udara Israel di Rafah, Jalur Gaza, Palestina, Minggu (23/2/2020). Selain di Jalur Gaza, pasukan Israel juga melancarkan serangannya ke Damaskus di Suriah. (SAID KHATIB/AFP)
Jejak asap roket yang ditembakkan militan Palestina terbang di atas Jalur Gaza, Minggu (23/2/2020). Jihad Islam mengklaim bertanggung jawab atas berbagai serangan roket itu. (MAHMUD HAMS/AFP)
Jejak asap roket yang ditembakkan militan Palestina terbang di atas Jalur Gaza, Minggu (23/2/2020). Militan Palestina di Jalur Gaza meluncurkan serangan ke Israel setelah pasukan Israel menembak mati seorang warga Palestina yang dicurigai menempatkan bom di dekat perbatasan. (MAHMUD HAMS/AFP)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya