Segmen 1: Peternak Demo hingga Angkot Terintegrasi TransJakarta

Peternak ayam meminta Presiden buat Perpres untuk menstabilkan harga. Sementara angkutan umum akan terintegrasi dengan Bus TransJakarta.

oleh Liputan6 diperbarui 30 Mar 2017, 13:32 WIB
Peternak ayam meminta Presiden Joko Widodo atau Jokowi membuat Perpres untuk menstabilkan harga ayam. (Liputan 6 SCTV)

Liputan6.com, Jakarta - Merosotnya harga ayam memicu aksi unjuk rasa dari ratusan peternak di depan Istana Merdeka. Dalam aksinya, mereka meminta Presiden Jokowi membuat Perpres untuk menstabilkan harga ayam.

Sementara itu, mulai 1 April 2017, Pemprov DKI Jakarta akan menerapkan sistem transportasi terintegrasi antara angkot dengan Bus TransJakarta. Nantinya angkutan umum tidak boleh lagi menunggu penumpang di sembarang tempat. 

Saksikan tayangan selengkapnya dalam tautan ini.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya