Segmen 3: Pemukiman Liar Israel hingga Obama Main Kite Surfing

Legalisasi pemukiman liar oleh parlemen Israel menuai kontroversi. Sementara itu, Barack Obama main kite surfing di British Virgin Islands.

oleh Liputan6 diperbarui 09 Feb 2017, 03:25 WIB

Liputan6.com, Yerusalem - Legalisasi pemukiman liar oleh parlemen Israel menuai kontroversi. Dunia internasional, warga Palestina, dan organisasi hak azasi manusia di Israel mengecam kebijakan ini.

Sementara itu, mantan presiden Amerika Serikat (AS) Barrack Obama dan Michelle Obama telah meninggalkan Gedung Putih. Hal ini dimanfaatkan untuk liburan bersama pendiri grup perusahaan Virgin, Richard Branson, di British Virgin Islands. Obama pun mencoba olahraga kite surfing.

Simak tayangan video selengkapnya dalam tautan ini.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya