NEWS FLASH: Kebakaran di Kampung Jawa Tambora Jakarta Barat Hanguskan 18 Rumah

Kebakaran di Jalan Tanah Sereal, Kampung Jawa, Tambora, Jakarta Barat, menghanguskan 18 ruam. Tak kurang 30 unit Mobil Damkar Dikerahkan

oleh Aribowo Suprayogi diperbarui 14 Jun 2016, 10:05 WIB
Kebakaran di Jalan Tanah Sereal, Kampung Jawa, Kebun Sayur 3 RT 011 RW 010, Kelurahan Tanah Sereal, Kecamatan Tambora, Jakarta Barat, menghanguskan 18 rumah warga.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya