Tubuh Manusia Diubah Menjadi Binatang oleh Seniman Amrik

Karya menakjibkan lahir ketika tubuh manusia diwarnai dan membentuk bagaikan seekor binatang.

oleh Jazaul Aufa diperbarui 13 Des 2014, 12:34 WIB
Tubuh Manusia Diubah Menjadi Binatang oleh Seniman Amrik

Liputan6.com, AS- Sebuh karya menakjubkan kembali diciptakan dari Shannon Holt, seorang seniman asal Florida, Amerika Serikat. Terkenal sebagai pelukis kanvas, Shannon pun menunjukkan kemampuan lainnya dengan mempertunjukkan lukisan di atas tubuh manusia atau body painter.

Kali ini, ia mengusung tema `Florida Wildlife Series` atau `Serial Kehidupan Liar Florida` seperti yang dilansir dari laman Huffingtonpost, Jumat (12/12/2014).

Tampaknya Shannon sangat mencintai karyanya ini. "Mengubah tubuh manusia menjadi suatu karya seni hingga bisa dikenang dalam suatau sejarah, hal itu sangat menakjubkan," Ucap kagum Shannon.

Ini dia body painter menakjubkan karya dari Shannon Holt yang harus Anda lihat!

2 dari 5 halaman

Crocodile

Tubuh Manusia Diubah Menjadi Binatang oleh Seniman Amrik

Crocodile

Lukisan dan tubuh manusia ini seakan menghadirkan induk dan anak buaya.

3 dari 5 halaman

Florida Panther

Tubuh Manusia Diubah Menjadi Binatang oleh Seniman Amrik

Florida Panther

Kali ini, kucing besar sejenis Panther dilukis di atas tubuh dua manusia.

4 dari 5 halaman

Red Fox

Tubuh Manusia Diubah Menjadi Binatang oleh Seniman Amrik

Red Fox

Serigala berbulu merah ini dilukis di atas tubuh manusia. Kontras didapatkan dengan latar belakang berwarna hitam.

 

5 dari 5 halaman

Great Horned Owl and Key Deer

Tubuh Manusia Diubah Menjadi Binatang oleh Seniman Amrik

Terlukiskan seekor burung hantu dan rusak di tubuh seorang manusia.

 

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya