Sukses

Potret Lim Ji Yeon Beri Dukungan Song Hye Kyo di VIP Premiere Film Dark Nuns

Menjelang penayangannya, Dark Nuns mengadakan pemutaran perdana di Lotte Cinema World Tower, Seoul, pada Selasa, 21 Januari 2025. Acara VIP premiere ini dihadiri oleh sederet artis populer, termasuk Lim Ji Yeon, yang hadir untuk memberikan dukungannya kepada Song Hye Kyo.
Editor:
Rizky Mandasari

Foto Terkini