Sukses

Pesona Raline Shah di Acara Women in Motion Awards di Cannes, Sempat Foto Bareng Han So Hee

Raline Shah menghadiri acara 2024 Kering Women In Motion Award and Cannes Film Festival Presidential Dinner yang dihelat oleh Francois-Henri Pinault. Kering Group merupakan salah satu grup jenama luxury ternama dunia yang telah hadir sejak 1962. Mari mengintip pesona Raline Shah di event ini.
Editor:
Zulfa Ayu Sundari
Photographer:
Liputan6.com

Foto Terkini