Sukses

Potret Kerusakan Akibat Banjir Lahar Dingin Gunung Marapi

Hujan lebat dan aliran lahar dingin serta lumpur memicu banjir bandang yang menyebabkan sejumlah orang tewas dan hilang terjadi pada hari Minggu (12/5/2024). Hingga Senin (13/5/2024), tercatat 41 orang meninggal dunia akibat terjangan banjir bandang dari sungai yang berhulu di Gunung Marapi. Banjir bandang terjadi pada Sabtu (11/5/2024) malam menghantam tiga daerah, yaitu Agam, Tanah Datar, dan Padang Panjang.
Editor:
Helmi Fithriansyah
Photographer:
Liputan6.com

Foto Terkini