1/4
Pada salah satu unggahannya, Pasha membagikan momen dirinya dan keluarga saat tawaf di Ka'bah. Adelia yang sambil merangkul kedua putranya, tampak begitu khusyuk berdoa mengelilingi Ka'bah. Melihat Ka'bah sembari melantunkan doa telah menyentuh hati Adelia hingga tak kuasa meneteskan air mata.(Liputan6.com/IG/@pashaungu_vm)