1/4
Foto candid sembari pamer senyum manis, Zahwa Aqilah bikin pangling. Selain salah fokus dengan pesonanya, gaya berpakaian bintang sinetron Tukang Bubur Naik Haji ini sukses curi perhatian. Kenakan celana jeans dan kaus stripe, OOTD Zahwa ini cocok dikenakan ketika ingin santai tapi tetap modis. (Liputan6.com/IG/@zahwaqilah)