Tucsok, Kuda Nil Tertua Dunia Rayakan Ulang Tahunnya yang ke 50 Tahun

Seekor kuda nil bernama Tucsok merayakan ulang tahunnya yang kelima puluh. Tucsok yang lahir pada tahun 1973 dan merupakan salah satu kuda nil kebun binatang tertua di dunia . Ketujuh anaknya lahir di sini dan dua puluh delapan keturunannya dapat ditemukan di kebun binatang Eropa, AS, dan Afrika.

oleh Johan Fatzry diperbarui 27 Apr 2023, 19:30 WIB
Tucsok, Kuda Nil Tertua Dunia Rayakan Ulang Tahunnya yang ke 50
Seekor kuda nil bernama Tucsok merayakan ulang tahunnya yang kelima puluh. Tucsok yang lahir pada tahun 1973 dan merupakan salah satu kuda nil kebun binatang tertua di dunia . Ketujuh anaknya lahir di sini dan dua puluh delapan keturunannya dapat ditemukan di kebun binatang Eropa, AS, dan Afrika.
Seekor kuda nil bernama Tucsok mandi di kolamnya di Kebun Binatang dan Kebun Raya di Budapest, Hungaria, pada 27 April 2023. (AFP/Attila Kisbenedek)
Tucsok merayakan ulang tahunnya yang kelima puluh pada (27/4/2023). (AFP/Attila Kisbenedek)
Tucsok lahir pada tahun 1973 dan merupakan salah satu kuda nil kebun binatang tertua di dunia. (AFP/Attila Kisbenedek)
Ketujuh anaknya lahir di Kebun Binatang dan Kebun Raya di Budapest, Hungaria. (AFP/Attila Kisbenedek)
Dua puluh delapan keturunannya juga dapat ditemukan di kebun binatang Eropa, AS, dan Afrika. (AFP/Attila Kisbenedek)
Seekor kuda nil bernama Tucsok (kiri) berdiri di samping putrinya yang berusia 29 tahun, Jusztina, saat merayakan ulang tahunnya yang kelima puluh di Kebun Binatang dan Taman Botani di Budapest, Hungaria, pada 27 April 2023. (AFP/Attila Kisbenedek)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya