PHOTO: Gangguan Ular ke Rumah Warga Meningkat

Jumlah ular yang tertangkap di rumah warga meningkat 30 persen pada pertengahan 2017, dibandingkan dengan 2016 dengan 29 ribu kasus

oleh Fatkhurroz diperbarui 16 Nov 2017, 13:45 WIB
Gangguan Ular Ke Rumah Warga Meningkat
Jumlah ular yang tertangkap di rumah warga meningkat 30 persen pada pertengahan 2017, dibandingkan dengan 2016 dengan 29 ribu kasus
Seekor Ular Pohon Emas terlihat di atap kamar kecil sebuah rumah di Bangkok, Thailand (3/11). Petugas setempat mengatakan jumlah ular liar yang tertangkap dirumah warga Bangkok meningkat. (AP Photo/Sakchai Lalit)
Petugas pemadam kebakaran Phinyo Pukphinyo menangkap ular di rumah warga di Bangkok, Thailand (6/11). Jumlah ular yang tertangkap dirumah warga meningkat 30 persen pada pertengahan 2017 dibandingkan 2016 dengan 29.000 kasus. (AP Photo/Sakchai Lalit)
Petugas pemadam kebakaran Phinyo Pukphinyo menangkap ular yang berada di rumah warga di Bangkok, Thailand (6/11). Ular yang ditangkap petugas Thailand tersebut akan dikembalikan ke alam bebas. (AP Photo/Sakchai Lalit)
Petugas pemadam kebakaran Phinyo Pukphinyo menangkap seekor Ular Piton di sebuah atap garasi di Bangkok, Thailand. (3/11). Dalam satu bulan, Dinas Pemadam sedikitnya menangkap 400 ekor ular dari rumah warga. (AP Photo/Sakchai Lalit)
Petugas pemadam Phinyo Pukphinyo menangkap seekor Ular Piton di sebuah atap di Bangkok, Thailand. (3/11). Di Thailand, terutama di Ibu Kota Bangkok, laporan gangguan ular meningkat drastis. (AP Photo/Sakchai Lalit)
Petugas Departemen Taman Nasional dan Satwa Liar mengumpulkan ular Ular Piton yang berhasil ditangkap dipemukiman warga untuk dilepas ke alam bebas di Bangkok, Thailand. (2/11). (AP Photo/Sakchai Lalit)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya