PHOTO: Dikabarkan Gunung Agung Akan Meletus, Bule-Bule Ini Tetap Santai di Kuta

Sejumlah wisatawan masih tetap menikmati keindahan Pantai Kuta di Bali Meski ancaman letusan Gunung Agung

oleh Johan Fatzry diperbarui 27 Sep 2017, 18:00 WIB
Gunung Agung
Sejumlah wisatawan masih tetap menikmati keindahan Pantai Kuta di Bali Meski ancaman letusan Gunung Agung
Seorang turis berjemur saat berlibur di Pantai Kuta di Denpasar, Bali (27/9). Pihak berwenang di Bali bersiap mengalihkan penerbangan jika gunung berapi di Pulau Dewata tersebut meletus. (AFP Photo/Sony Tumbelaka)
Dua turis berjalan saat berlibur di Pantai Kuta di Denpasar, Bali (27/9). Meski berjarak sekitar 75 kilometer dari pusat gunung berapi, para turis masih banyak yang mendatangi Pantai Kuta di Bali. (AFP Photo/Sony Tumbelaka)
Dua turis bermain surfing di Pantai Kuta di Denpasar, Bali (27/9). Gunung Agung kemungkinan akan meletus untuk pertama kalinya sejak lebih 50 tahun lalu. (AFP Photo/Sony Tumbelaka)
Dua turis bermain surfing di Pantai Kuta di Denpasar, Bali (27/9). Gunung Agung adalah gunung berapi yang besar dengan puncak 3.142 meter di atas permukaan laut. Gunung ini mendominasi pemandangan timur Bali. (AFP Photo/Sony Tumbelaka)
Suasana Pantai Kuta di Denpasar, Bali (27/9). Pihak berwenang di Bali bersiap mengalihkan penerbangan jika gunung berapi di Pulau Dewata tersebut meletus. (AFP Photo/Sony Tumbelaka)
Dua turis berjalan saat berlibur di Pantai Kuta di Denpasar, Bali (27/9). Meski berjarak sekitar 75 kilometer dari pusat gunung berapi, para turis masih banyak yang mendatangi Pantai Kuta di Bali. (AFP Photo/Sony Tumbelaka)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya